Specific Purpose Drone

Drone dalam inpeksi bangunan dan perkembanganya

 

 

 

 

 

 

 

 

Dalam beberapa tahun terakhir ini, perkembangan drone dalam kegunaanya untuk inpeksi bangunan sangat menjanjikan pasalnya melakukan survey dengan drone akan sangat menghemat waktu dan biaya serta akan mempermudah pekerjaan para pekerja dalam melakukan survey inpeksi bangunan dengan cukup menyediakan drone atau multicopter kemudian menyiapkan software untuk mengendalikan drone tersebut seperti mission planer. untuk mngetahui apa saja keuntungan yang di dapatkan jika menggunakan drone untuk melakukan inpeksi tersebut berikut adalah bebrapa keuntungan yang akan di dapatkan.

Keuntungan aplikasi drone untuk inpeksi bangunan ?

Jauh lebih aman

Proses pengambilan foto udara atau video udara jauh lebih aman untuk dilakukan dibanding menggunakan peralatan yang harus dipasang di ketinggian tersebut atau jika menggunakan kendaraan seperti helicopter, dengan hadirnya uav atau drone hal semacam ini dapat diahapuskan. Drone dapat terbang jauh lebih dekat dengan objek dan dapat terbang secara automatic yang bisa di program melalui program mision planer dengan menggunnakan mission planner atau sejenisnya.

Hasil pengukuran lebih akurat

Hasil foto udara dan video udara akan jauh lebih berkualitas sehingga dalam pengolahanya pun akan menghasilkan citra digital yang mempunyai akurasi sangat tinggi, uav kami biasanya sudah lengkap dengan kamera ber resolusi tinggi serta sensor-sensor tambahan seperti lidar, ultrasonics, thermal dan sebagainya.

Lebih hemat anggaran/ cost effective

Drone dapat meminimalkan biaya tinggi dan waktu yang dibutuhkan untuk mendirikan tangga, akses menara, tahap swing, lift udara, dan alat berat lainnya. Selain itu, Anda tidak perlu menyewa atau membeli tangga, alat berat dan truk pickup besar untuk setiap pemeriksaan. Karena pekerjaan itu membutuhkan waktu lebih sedikit, itu berarti Anda dapat memeriksa lebih banyak aset dalam satu hari.

Tentu saja kita hanya perlu mengeluarkan sedikit dana pada kali pertama untuk membeli satu set UAV dalam hal ini yaitu drone serta beberapa perangkat pendukung untuk ground controll station jika belum termasuk dalam paket setelah itu anda tinggal menggunakan nya untuk keperluan inpeksi bangunan atau untuk hal-hal lain semacamnya

BACA  Daftar Harga Drone Penyemprot Pestisida dan Sprayer

Dapat menjangkau area yang sulit dan berbahaya

 

 

 

 

Drone memungkinkan para profesional untuk mengumpulkan data udara dengan mudah di tempat-tempat yang secara logis tidak mungkin dijangkau oleh alat lainya. Ini jelas tidak berisiko dan lebih aman untuk menggunakan drone di lingkungan yang tidak bersahabat untuk aplikasi, seperti pemantauan radiasi, memeriksa saluran tegangan tinggi, dan instalasi lain yang dapat menyebabkan cedera atau masalah kesehatan. Karena sebagian besar aplikasi ini harus diperiksa saat masih beroperasi, proses manual akan membutuhkan peralatan dan perlengkapan perlindungan yang lebih mahal.

KESIMPULAN

Artikel singkat diatas menjelaskan betapa pentingya peranan drone untuk melakukan inpeksi terhadap bangunan untuk melakukan survey udara dan mendapatkan data yang akurat dengan tingkat efisiensi yang tinggi tanpa mengerahkan terlalu banyak resource, drone dapat melakukanya dengan automatic dan dapat menjangkau area yang susah sekalipun

Author

FDS

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

× How can I help you?